1. Kliring
adalah pertukaran warkat atau Data Keuangan Elektronik (DKE) antar
peserta
kliring baik atas nama peserta maupun atas nama nasabah peserta yang
perhitungannya
diselesaikan pada waktu tertentu.
2. SKNBI
adalah sistem kliring Bank Indonesia yang meliputi kliring debet dan kliring
kredit yang
penyelesaian akhirnya dilakukan secara nasional.






0 komentar:
Posting Komentar