Flowchart
dipergunakan untuk menggambarkan proses kegiatan dalam suatu organisasi.
Flowchart berupa bagan untuk keseluruhan sistem termasuk kegiatan-kegiatan
manual dan aliran atau arus dokumen yang dipergunakan dalam sistem.
Penggambaran
flowchart harus menggunakan cara-cara dan ketentuan-ketentuan yang berlaku
secara lazim dalam sistem informasi akuntansi, sehingga tidak menimbulkan
kebebasan yang tidak mempunyai standar dalam menggambarkan sistem. Dalam sistem
informasi akuntansi diperoleh kesepakatan dari pihak-pihak yang berkompeten
untuk digunakannya standar simbol yang dipakai untuk menggambarkan bagan atau
flowchart.
0 komentar:
Posting Komentar