Rabu, 04 April 2012

Pengertian Kota Hantu dalam ekonomi




Pengertian Kota Hantu dalam ekonomi

 Kota hantu adalah istilah yang digunakan untuk menyebut kota yang telah ditinggalkan. Kota tersebut biasanya ditinggalkan karena aktivitas ekonomi yang mendukungnya telah gagal,
atau karena bencana alam atau yang disebabkan oleh manusia, seperti perang.

Kota hantu sejati adalah kota yang sepenuhnya ditinggalkan, seperti Bodie, California, tetapi turis mungkin akan datang mengunjunginya.


  • Ramalan Hari Ini
  • 0 komentar:

    Posting Komentar

    Share

    Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More