Beberapa
manfaat tumbuhan berbiji bagi kehidupan dimanfaatkan untuk kepentingan manusia
sebagai berikut.
1) Kayu dapat digunakan untuk bahan bangunan
dan perabotan.
2) Pohon-pohon sebagai penyimpan air, sumber
oksigen, dan peneduh.
3) Sayur-sayuran merupakan sumber vitamin
dan protein.
5) Kapas dan rami sebagai bahan
pakaian/sandang.
6) Macam-macam bunga untuk keindahan dan
bahan kosmetik.
7) Mahkota dewa, kumis kucing, mengkudu, ada
untuk bahan obat-obatan
0 komentar:
Posting Komentar