Penjelasan Lavender(Tanaman Anti nyamuk)
Tanaman ini
aslinya dari Swiss, dan telah dimanfaatkan sebagai bahan pembuat lotion anti
nyamuk. Bunga Lavender yang berwarna ungu memiliki zat Linalool dan Lynalyl
acetate yang tidak disukai nyamuk. Tanam Lavender dalam pot atau tanah, untuk
merasakan manfaatnya ambil bunganya dan gosok-gosokkan ke kulit.
0 komentar:
Posting Komentar